Artikel

Pada laman ini Anda bisa mendapatkan berbagai referensi mengenai informasi kesehatan.

Disfungsi Ereksi Manifestasi Dini Dari Cardio Vascular Disease

Disfungsi Ereksi Manifestasi Dini Dari Cardio Vascular Disease Prevalensi disfungsi seksual pria diperkirakan semakin meningkat dari waktu ke waktu dan secara signifikan mempengaruhi kualitas kehidupan banyak pria. Feldman HA dkk dalam Journal Urology 151, 2004, melaporkan 52% pria dari 1290 sampel yang berumur 40-70 tahun di Amerika Serikat mengalami disfungsi seksual. Disfungsi Ereksi (DE) adalah […]

Disfungsi Ereksi Manifestasi Dini Dari Cardio Vascular Disease Read More »

6 Bahaya SEX Bebas Pada Remaja : Termasuk HIV?

6 Bahaya SEX Bebas Pada Remaja : Termasuk HIV ? On Clinic Indonesia “Bahaya SEX bebas pada remaja bukan hanya menyoal infeksi human immunodeficiency virus (HIV) saja, tetapi masalah lainnya juga perlu dikhawatirkan, seperti kanker, kehamilan yang tidak diinginkan, hingga gangguan kesehatan mental. Penting bagi orang tua dan guru memberikan pendidikan SEX sejak dini, yang

6 Bahaya SEX Bebas Pada Remaja : Termasuk HIV? Read More »

Gangguan Pembuluh Darah: Penyebab Impotensi & Ejakulasi Dini!

Gangguan Pembuluh Darah: Penyebab Impotensi & Ejakulasi Dini! dr. Arif Saiful(Konsultan Medis On Clinic Indonesia) Menurut Pro.Dr.Jacques Buvat, sejak 20 tahun lalu telah dilaporkan adanya bukti peningkatan jumlah laki-laki yang memiliki Faktor Risiko Gangguan Pembuluh Darah (Vascular Risk Factor) bersamaan dengan keluhan impotensi (Erectile Dysfunction) dan Ejakulasi Dini. Urolog tersohor dari Perancis ini yang pernah

Gangguan Pembuluh Darah: Penyebab Impotensi & Ejakulasi Dini! Read More »

Gawat! Diabetes Bikin SEX Tak Semanis Harapan!

Gawat! Diabetes Bikin SEX Tak Semanis Harapan! Dr. Johnny F Gosyanto(Konsultan Medis On Clinic Indonesia) Salah satu penyakit degeneratif yang paling ditakuti saat ini, diabetes melitus (orang awam sering menyebutnya ‘kencing manis’), ternyata menyumbang sekitar 50% dari seluruh penyebab gangguan fungsi seksual, terutama impotensi. Sebuah penelitian di RS Dr. Sutomo Surabaya beberapa tahun lalu juga

Gawat! Diabetes Bikin SEX Tak Semanis Harapan! Read More »

Perokok Muda, Waspadalah!

Perokok Muda, Waspadalah! dr Davy Tumbuan(Konsultan Medis On Clinic Indonesia) Sampai saat ini jumlah perokok muda makin bertambah. Di Indonesia saja 33,03% pemuda usia 18-24 tahun menjadi perokok aktif, dan di kelompok usia 25-38 tahun ada 44,75%. Temuan ini merupakan hasil studi dari Sekolah Kajian Stratejik dan Global Pusat Kajian Jaminan Nasional Universitas Indonesia yang

Perokok Muda, Waspadalah! Read More »